Minggu, September 8, 2024

SAWAHLUNTO

Berkunjung ke Lubang Mbah Soero, Bukti Sejarah Tambang Batubara Pertama di Indonesia

Sawahlunto, dutametro.com - Berkunjung ke Museum Situs Lubang Tambang Batubara Soero (Soero coal mining tunnel site museum) Sawahlunto, wisatawan bisa melihat salah satu bukti atau sejarah awal dari penambangan batubara di Sawahlunto bahkan di Indonesia. Lubang Soero merupakan lubang...

Pasangan Deri Asta – Desni Seswinari Resmi Mendaftar di KPU Sawahlunto

Sawahlunto, dutametro.com - Pasangan Deri Asta - Desni Seswinari resmi mendaftar di Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Sawahlunto didampingi 7 partai politik pengusung dan pendukung, Kamis (29/8/2024). Diterima Ketua KPU Sawahlunto Hamdani berkas pendaftaran dinyatakan lengkap dan diterima. Sebelum mendaftar,...

Terbaik Sumbar, Masjid Jamik Ijtihad Sikalang Sawahlunto Ramah Anak dan Perempuan

Sawahlunto, dutametro.com - Masjid Jamik Ijtihad Desa Sikalang Kecamatan Talawi Kota Sawahlunto raih juara pertama Masjid percontohan kategori ramah anak dan perempuan tingkat Provinsi Sumatera Barat. Selanjutnya melaju ke tingkat Nasional yang akan digelar pada pertengahan 2024 mendatang. Setelah melalui...

Diantar Andre Rosiade, Pasangan Riyanda – Jeffry Menjadi Pendaftar Pertama Pilkada Sawahlunto

Sawahlunto, dutametro.com - Pasangan bakal calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Sawahlunto Riyanda Putra - Jeffri Hibatullah resmi mendaftar di Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sawahlunto, Rabu (28/8/2024). Pasangan ini menjadi Paslon pertama mendaftar pada Pilkada 2024 ini. Dengan mengusung...

Perlu Sentuhan, Pemandian Lubuak Lasah Sikabu Potensial Jadi Objek Wisata Baru Sawahlunto

Sawahlunto, dutametro.com - Dikalangan generasi 70,80 dan 90 an, nama Lubuak Lasah sudah tidak asing lagi sebagai tempat berenang (mandi-mandi) gratis yang lokasinya sangat alami dan eksotik. Terletak di Desa Kubang Utara Sikabu Kecamatan Lembah Segar Kota Sawahlunto, Sumatera...

Sub Tema SISSCa 2024 Tampilkan Icon Ombilin Coal Mining Heritage Of Sawahlunto

Sawahlunto, dutametro.com - Ombilin Coal Mining Heritage of Sawahlunto (OCMHS) menjadi bagian Subtema dari Tema It's Time for Sawahlunto dalam iven Sawahlunto International Songket Silungkang Carnival (SISSCa) yang akan digelar 6 - 8 September 2024. OCMHS merupakan kawasan kota tua...

Mundur Dari DPRD, Riyanda Putra Maju di Pilkada Sawahlunto 2024

Sawahlunto, dutametro.com - Riyanda Putra sampaikan surat resmi pengunduran diri sebagai anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Sawahlunto. Surat pengunduran resmi diterima Ketua Sementara DPRD Sawahlunto Fatrionaldi, Selasa (27/8/2024) di Gedung dewan setempat. Riyanda menyebut, ini menjadi sejarah secara...

Cegah Bahaya Pencemaran Akibat Longsoran Limbah PLTU Ombilin, PJ Wako Sawahlunto Dan Pihak Terkait Lakukan Investigasi

Sawahlunto,dutametro.com.-Menindaklanjuti laporan terkait terjadinya longsoran limbah FABA PLTU Ombilin yang mencemari aliran Sungai Batang Ombilin dimana akibat kejadian tersebut dapat menimbulkan dampak tercemarnya pasokan air PDAM dari Pompa Rantih, Pj. Wali Kota Sawahlunto, Fauzan Hasan segera bergerak cepat dengan...

Semangat Silaturahmi HUT RI ke- 79, Masyarakat Sungai Durian Gelar Jalan Santai Kemerdekaan

Sawahlunto, dutametro.com - Kemeriahan perayaan HUT ke-77 Republik Indonesia dilingkungan masyarakat Sungai Kelurahan Durian II Kecamatan Barangin Kota Sawahlunto bertabur hadiah melalui jalan santai dan senam sehat dan berbagai kegiatan perlombaan, Minggu (25/8/2024). Dilepas Lurah Durian II Agustin dan Anggota...

Ikut Panen Madu Galo – galo, Pj Wako Fauzan Hasan Harap Agroeduwisata Kebun Buah Kandi Tingkatkan Inovasi

Sawahlunto, dutametro.com - Meninjau Agroeduwisata Kebun Buah Kandi Penjabat (Pj) Wali Kota Sawahlunto Fauzan Hasan, ikut memanen madu galo galo (trigona sp./kelulut) yang saat ini sedang dibudidayakan pula di Kebun Buah Kandi tersebut. Pj Wali Kota Fauzan Hasan mengapresiasi dan...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Bupati Eka Putra Kunjungi Pondok Pesantren di Malalo

Malalo, Prokopim - Bupati Eka Putra tidak bosan di beberapa kesempatan terus mengingatkan generasi muda terutama siswa dan siswi...
- Advertisement -spot_img