Kamis, Juli 25, 2024

SAWAHLUNTO

25 Pejabat Kemenag Sawahlunto Ikuti Penyuluhan Hukum

Sawahlunto, dutametro.com - Sebanyak 25 orang pejabat struktural dan fungsional di lingkungan Kantor Kementerian Agama Kota Sawahlunto diberikan penyuluhan hukum. Dibuka Kepala Bagian Tata Usaha Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Sumatera Barat H. Miswan, Kamis (25/7/2024) dia Aula Kemenag...

Pelajar SMAN 1 Sawahlunto Kania Stevani Lolos Paskibraka Sumbar

Sawahlunto, dutametro.com - Pelajar SMAN 1 Sawahlunto Kania Stevani berhasil ditetapkan sebagai anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) 2024 Provinsi Sumatera Barat, usai mengikuti seleksi ditingkat propinsi yang dimulai pada 14 sampai 19 Mai 2024 lalu. Untuk mempersiapkan diri sebelum...

Mulai Berlatih, 67 Pelajar Calon Paskibra Kota Sawahlunto Akan Bertugas di HUT RI ke 79

Sawahlunto, dutametro.com - Akan bertugas pada upacara bendera 17 Agustus 2024, 67 pelajar calon Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) kota Sawahlunto mulai berlatih yang ditandai dengan upacara pembukaan pendidikan pelatihan oleh Penjabat (Pj) Wali Kota Sawahlunto Fauzan Hasan di lapangan...

Ajak Siswa Menabung Sedari Dini Bank Nagari Sawahlunto Kenalkan Tabungan Simpel

Sawahlunto, dutametro.com - Bank Nagari cabang Sawahlunto meningkatkan jangkauan program tabungan simpanan pelajar (Simpel) menyasar ke sekolah-sekolah yang ada dikota Arang. Sosialisasi bersama Pemerintah Kota melalui Dinas Pendidikan disingkronkan dengan program satu pelajar satu rekening (kejar) yang diinisiasi OJK. Kepala...

Sebut 3 Tugas Wartawan, Basril Basyar Uraikan KEJ Dalam Dinamika Kebebasan Pers

Sawahlunto, dutametro.com - Kode Etik Jurnalistik dalam dinamika kebebasan pers dan penerapannya dilapangan diangkat Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sumatera Barat periode 2007 - 2015 dan 202 - 2023 Basril Basyar (BB) saat menjadi pemateri Bimbingan Tekhnis Penguatan...

Jurnalis Sawahlunto di Bekali Penguatan Kapasitas Wartawan Dalam dimensi Politik Pilkada 2024

Sawahlunto, dutametro.com - Sebanyak 26 jurnalis yang tergabung dalam mitra Pemko Sawahlunto menerima penguatan kapasitas wartawan (PKW) dari prajtisi media, Darmendra Pamuncak dengan tema Jurnalisme dalam dimensi politik Pilkada 2024. PKW merupakan kegiatan kolaborasi Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) dengan...

Potong Tumpeng dan Pemberian Bingkisan Untuk Purnaja Warnai Syukuran Hari Adhyaksa ke 64 di Kejari Sawahlunto

Sawahlunto, dutametro.com - Akselerasi kejaksaan untuk mewujudkan penegakkan hukum modern menuju Indonesia emas, menjadi semangat segenap jajaran Kejaksaan Negeri Sawahlunto dalam memaknai peringatan hari Adhyaksa ke 64. Berbagai kegiatan dan juga bakti sosial digelar mulai dari 8 Juli hingga...

Kolaborasi PWI dan Dinas Kominfo Sawahlunto, Gelar Pelatihan Jurnalistik Bagi Siswa SLTA dan Bimtek Penguatan Kapasitas Wartawan

Sawahlunto, dutametro.com - Perdana, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) dan Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kota Sawahlunto menggelar pelatihan jurnalistik dasar bagi siswa SLTA dan Bimbingan Tekhnis Penguatan Kapasitas Wartawan (PKW) mitra Pemko Sawahlunto, Senin - Rabu, 22 - 24...

Bersikukuh, Mediasi Sengketa Kepemilikan Tanah Temui Jalan Buntu

Sawahlunto, dutametro.com - Titik terang sengketa tumpang tindih kepemilikan tanah atas sertipikat tanah milik (SHM) No. 00120 Desa Kolok Mudiak atas nama Syaftinengsi dengan Sertipikat Hak Milik No. 00568 Desa Kolok Mudiak atas nama Desi Susrianti yang terletak...

Swasta Mulai Lirik Kembangkan Objek Wisata Puncak Cemara Sawahlunto

Sawahlunto, dutametro.com -Swasta Mulai Lirik Kembangkan Objek Wisata Puncak Cemara Sawahlunto. Minat investor untuk melakukan investasi pariwisata di Puncak Cemara (Puncer) Sawahlunto cukup tinggi, terbukti beberapa pihak ketiga menyatakan kesanggupannya dan menyatakan minat untuk mengelola objek wisata Puncer. Hal...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Ciptakan Pilkada Serentak 2024 Aman dan Damai di NTB, Kaops NCS Polri Minta Para Kapolres Bisa Kelola Potensi Konflik

NTB,dutametro.com.-Kepala Operasi Nusantara Cooling System (Kaops) Polri, Irjen Pol Asep Edi Suheri meminta kepada seluruh Kapolres dan Kapolsek di...
- Advertisement -spot_img