Selasa, April 16, 2024

Saling berbagi,Bengkel resmi AHAS MEUREUDU Lakukan sunat gratis

Must read

Sebagai bentuk kepedulian dan saling berbagi Bengkel resmi Honda Authorized Service Station (AHASS) Kalaborasi dengan Rumoh Sunat Moderen Kouta Raja lakukan sunat gratis untuk anak yatim,pakir miskin dan keluarga kurang mampu,Rabu 2/03/2022.

Kegiatan sunat gratis
tersebut menurut Badriah Hasyem pengelola bengkel AHass merupakan wujud nyata kepedulin sedalam dan saling berbagi apalagi menjelang bulan suci Ramadhan yang tinggal beberapa hari lagi lagi.

Dirinya menambahkan apa bila kedepan ada masyarakat yang ingin menyunatkan anak nya tapi terkendala biaya pihak AHass yang beralamat di Desa Teupin Pukat Meureudu siap membantu kapan pun,ucap Badriah.

Sementara Mirza Ns pengelola Rumoh Sunat Moderen Kouta Raja usai melakukan kegiatan tersebut pada Jurnalis mengatakan pihaknya selalu siap bekerja sama dengan pihak manapun baik Pemerintah, Swasta,LSM, Komunitas dan individu.

“Ya kita dari Rumoh Sunat Moderen Kouta Raja Alhamdulillah hari ini kegiatan sunat gratis antara kita dan Ahass berjalan lancar dan aman,sebanyak 19 anak sudah kita lakukan sunat,untuk kedepan kita siap bekerja sama dengan pihak manapun,dalam kegiatan tersebut kita tidak mematok biaya hanya saling pengertian saja,kata Mirza.

Pantauan jurnalis kegiatan sunat gratis yang dilakukan dibengkel Ahass tersebut berjalan lancar Semua Pasie usai disunat terlihat ceria Tampa ada keluhan karena ditangani oleh ahlinya.
(Herry).

More articles

IklanIklanIklan HuT RI

Latest article