Dutametro.com.-Komite III DPD RI Rampungkan Hasil Pengawasan Pelaksanaan Dua Undang-Undang.Komite III DPD RI menggelar rapat finalisasi penyusunan hasil pengawasan Komite III DPD RI atas pelaksanaan Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2019 Tentang Penyelenggaraan Ibadah Haji dan Umrah; dan Undang-Undang Nomor...
Jakarta,dutametro.com.-UU Pemasyarakatan Belum Berhasil Benahi Permasalahan Lapas.Komite I DPD RI melihat penyelenggaraan proses pemasyarakatan dihadapkan pada banyak persoalan yang berpotensi menjadi pemicu timbulnya gangguan keamanan dan ketertiban, seperti ketidakseragaman dalam pelaksanaan tata laksana peradilan pidana, kelengkapan pemberkasan yang belum...
Jakarta,dutametro.com.-Ketua DPD RI Minta Pemerintah Fokus Tanggapi Keluhan Apindo.Keluhan yang disampaikan Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) terkait tingginya biaya berbisnis di Indonesia dibanding negara tetangga di ASEAN harus direspon cepat dengan menyisir setiap pos biaya untuk diberi solusi.
Karena menurut LaNyalla,...
Dutametro.com.-Sultan Sebut Amandemen UUD Kembali ke Naskah Asli Sebagai Wacana Tidak Realistis.Wakil ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Sultan B Najamuddin mengkritisi wacana politik pihak-pihak yang ingin mengamandemen konstitusi Undang-undang Dasar (UUD) Negara Republik Indonesia kembali ke naskah asli.
Sultan...
Pasaman Barat,dutametro.com.-Upacara dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-78 tahun 2024 yang digelar Polres Pasaman Barat berlangsung meriah dan khidmat di Halaman Kantor Bupati Pasaman Barat, Senin (1/7/2024).
Dalam kesempatan itu, bertindak sebagai Inspektur Upacara Kapolres Pasaman Barat AKBP Agung Tribawanto,...
Dutametro.com.-Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti turut menghadiri peringatan HUT Bhayangkara ke-78 di silang Monas, Jakarta, Senin (1/7/2024). Presiden Jokowi bertindak sebagai Inspektur Upacara. Hadir pula para Menteri Kabinet Indonesia Maju, Panglima TNI Jenderal Agus Subianto dan para...
Seoul,dutametro.com.-Senator Aceh yang juga Ketua Komite I DPD RI Fachrul Razi dalam kunjungan kerja (Kunker) ke Korea Selatan turut bertemu dengan Wakil Ketua DPR RI Prof. Dr. Sufmi Dasco Ahmad, Jumat (29/6/2024).
Kunjungan DPD RI tersebut adalah dalam rangka...
Dutametro.com.-Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Dr. H. Hilmy Muhammad, M.A. meminta pemerintah untuk mengakui kelengahan dalam pengamanan Pusat Data Nasional (PDN). Menurutnya, pengakuan tersebut justru dapat menarik dukungan masyarakat, bukan malah saling menyalahkan dan melempar tanggung jawab.
“Ini memang...
Jakarta,dutametro.com.-Wakil Ketua DPD RI Periode 2017-2019 Akhmad Muqowam menilai implementasi UU No. 3 Tahun 2024 tentang Perubahan Kedua atas UU No. 6 Tahun 2014 tentang Desa masih belum sepenuhnya sempurna sebagai upaya efektif dalam membangun desa. Menurutnya, pelaksanaan...
Seoul,dutametro.com.-Fachrul Razi Senator asal Aceh yang juga Ketua Komite I DPD RI, ditunjuk DPD RI sebagai speaker pertemuan antar parlemen mewakili DPD RI dengan anggota Majelis Nasional Korea Selatan. Dalam pertemuan itu, Fachrul Razi menyampaikan sistem perbandingan Parlemen di...
Jakarta,dutametro.com.-Ketua Komite III DPD RI Hasan Basri mengapresiasi invoasi-inovasi yang dilakukan Kementerian Agama (Kemenag) saat pelaksanaan ibadah haji tahun 1445 Hijria / 2024 Masehi. Kemenag mengakomodir pelaksanaan haji tahun ini jauh lebih baik dan tertata dari tahun sebelumnya.
"Inovasi-invosasi dan...
Papua Barat,dutametro.com.-Filep Wamafma kembali memberikan komentarnya atas sidang dugaan korupsi pengkondisian hasil temuan BPK Perwakilan Papua Barat pada 4 Juni 2024.
Menurut Filep, integritas masih menjadi nilai dasar yang harus terus dioptimalkan. Tanpa integritas dari seluruh jajaran BPK, maka proses...
Seoul,dutametro.com.-Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti beserta anggota bertemu Majelis Nasional Korea Selatan. Dalam pertemuan itu, LaNyalla mengajak Majelis Nasional Korea Selatan untuk bersama-sama mendorong menurunkan tensi ketegangan geopolitik global dan regional, demi memberikan ruang pembangunan yang lebih...
Jakarta,dutametro.com.-Komite I DPD RI memandang bahwa 26 Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang Kabupaten/Kota harus berpihak kepada daerah pada segala aspeknya. Hal itu diungkapkan Wakil Ketua Komite I DPD RI Filep Wamafma saat memberikan pandangan pada rapat kerja pembahasan Tingkat I...
Bandung,dutametro.com.-Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian dan Kementerian Tenaga Kerja masih menyusun peraturan yang akan memberikan perlindungan kepada para pengendara ojek online alias ojol.
Pemerintah masih mencari rujukan undang-undang yang tepat untuk menjadi payung hukum bagi Peraturan Menteri Tenaga Kerja tentang perlindungan...