Rabu, Oktober 23, 2024

M. Nazwira Hidayat DJ

Bupati 50 Kota Serahkan Bantuan Rp 100 juta Untuk Galodo di Tanah Datar 

  Tanah Datar, Dutametro.com - Bupati 50 Kota Safaruddin Dt. Bandaro Rajo bersama jajaran dan Baznas 50 kota, Rabu (19/6/2024) menyerahkan bantuan senilai Rp 100 juta untuk korban terdampak bencana galodo (banjir bandang) di Kabupaten Tanah Datar Kehadirannya, diterima Bupati Tanah...

Tangani Kasus Hukum Perdata Dan TUN, Pemkab Tanah Datar Tanda Tangani Nota Kesepakatan Dengan Kejaksaan

Batusangkar, Dutametro.com - Tangani Kasus Hukum Perdata Dan TUN, Pemkab Tanah Datar Tanda Tangani Nota Kesepakatan Dengan Kejaksaan.Guna menangani kasus-kasus terkait Hukum Perdata dan Tata Usaha Negara (TUN) dilingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Tanah Datar, Bupati Eka Putra SE, MM...

Perantau III Koto Serahkan 2 Unit Rumah Huntara Bupati Eka Putra : Huntara Sangat Dibutuhkan Bagi Korban

Tanah Datar,Dutametro.com- Perantau III Koto Serahkan 2 Unit Rumah Huntara Bupati Eka Putra : Huntara Sangat Dibutuhkan Bagi Korban.Kepedulian warga Tanah Datar yang berada di perantauan patut diapresiasi. Selain memberi bantuan materi, juga membangunkan rumah Hunian Sementara (Huntara) untuk...

BPK RI Berikan Bantuan Sapi Qurban

Batusangkar, Dutametro.com - BPK RI Berikan Bantuan Sapi Qurban.Bupati Tanah Datar Eka Putra atas nama masyarakat Tanah Datar, khususnya warga Jorong Panti Nagari Rambatan Kecamatan Rambatan menyampaikan terima kasih kepada angoota I BPK RI Nyoman Adhi Suryadnyana atas sumbangan...

Jembatan Bailey Selesai Dibangun Yonzipur Ambarawa, Masyarakat Paninjauan Syukuran

Batusangkar, Dutametro.com- Jembatan Bailey Selesai Dibangun Yonzipur Ambarawa, Masyarakat Paninjauan Syukuran.Ungkapan rasa syukur masyarakat Nagari Paninjauan Kecamatan X Koto atas telah selesainya pembangunan jembatan Bailey oleh TNI Yonzipur 4/TK Ambarawa Semarang pasca banjir bandang Gunung Api Marapi yang menghanyutkan...

BBC Pangeran Padang Bantu Korban Galodo, Bupati Eka Putra : Meski Sudah Masuki Masa Transisi Darurat Bantuan Masih Datang

Batusangkar, Dutametro.com- BBC Pangeran Padang Bantu Korban Galodo, Bupati Eka Putra : Meski Sudah Masuki Masa Transisi Darurat Bantuan Masih Datang.Pemerintah Kabupaten Tanah Datar tidak hentinya menyampaikan ucapan terima kasih kepada seluruh pihak yang turut bersimpati dan menyalurkan bantuannya...

Sholat Idul Adha 1445 H / 2024 M di LCM

Batusangkar, Dutametro.com-Sholat Idul Adha 1445 H / 2024 M di LCM. Pelaksanaan Sholat Idul Adha tahun 1445 Hijriah/2024 Masehi dijalani melalui dua peristiwa penting dan merupakan momentum melukiskan keagungan serta kebesaran Islam yang menunjukan kesabaran dan semangat kesatuan kaum...

PKDP Kaltim Bantu Korban Banjir dan Galodo

  Batusangkar, Dutametro.com- Bupati Eka Putra menyampaikan terima kasih kepada seluruh pengurus dan anggota Persatuan Keluarga Daerah Piaman (PKDP) Provinsi Kalimantan Timur yang menyerahkan bantuan bagi korban terdampak bencana banjir bandang dan galodo di Tanah Datar. Bupati Eka Putra menyerahkan piagam...

Dodi Hendra, Klaim Klaim Dalam Politik Adalah Hal Wajar

Dutametro.com-Tanah Datar- Ucapan terima kasih disampaikan Dodi Hendra kepada masyarakat, seperti tokoh agama, tokoh adat, tokoh pemuda, cadiak pandai yang sudah memberikan dukungan dan perhatian terhadap dirinya untuk maju di (Pemilihan Kepala Daerah) Pilkada Tahun 2024. Itu disampaikan Dodi Hendra...

Bupati Tanah Datar Terima penghargaan TPID Award dari Presiden RI

Dutametro -Jakarta – Prestasi membanggakan kembali diraih Kabupaten Tanah Datar dengan menjadi yang terbaik di Wilayah Sumatera, sebagai Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) Kabupaten/Kota berprestasi tahun 2024 pada ajang TPID Award 2024. Penghargaan TPID Award 2024 ini merupakan yang ke...

About Me

143 KIRIMAN
0 KOMENTAR
- Advertisement -spot_img

Latest News

Polres Mentawai Lakukan Pengawalan dan Pendampingan Jenazah WNA Italia Yang Tewas Saat Surfing Di Perairan Siberut

Mentawai,dutamentro.com- 19 Oktober 2024 – Jajaran Polres Kepulauan Mentawai melakukan pengawalan dan pendampingan jenazah seorang wisatawan asing asal Italia...
- Advertisement -spot_img